07 Juli | PRENATAL YOGA
Deskripsi
Kelas Practice / Olahraga Yoga dalam kehamilan yang bertujuan agar tubuh lebih rileks dan fleksibel sehingga mengurangi ketidaknyamanan dalam kehamilan. Kelas ini dimaksudkan untuk untuk mengurangi keluhan Tulang Belakang , Menyeimbangkan Tubuh sehingga mengoptimalkan posisi janin.
Practice Class ini dimulai pada tanggal 07 Juli 2022
Link Zoom meeting akan didapatkan otomatis di lesson dibawah ini
Apa yang Akan Anda Dapatkan ?
- Mom akan mendapatkan materi dan praktek latihan
- Sesi Q & A
- 50 hari akses kelas
Enrolment validity: 50 days
Login
Konten Kelas
PRENATAL YOGA
ZOOM PRENATAL YOGA
PRAKTEK PRENATAL YOGA (REKAMAN ZOOM)01:27:00
Kursus ini mencakup:
Untuk siapa kursus ini :
- ALL TRIMESTER
Ulasan
5.0
Total 3 Ratings
Risa Aprilia
2 tahun ago
Sangat membantu untuk membuat badan nyaman di kehamilan pertama saya, terutama di tm2, agar badan rileks, aktif namun sesuai kemampuan
Cindy Hendrawan
2 tahun ago
Pengajarnya bagus dan jelas.
Ghina Hesna
2 tahun ago
Suka, instruktur yoganya ramah Dan menyenangkan. Trus yoganya lumayan lama. Emang beda sih sama yg gratisan. Hehe